10 Rekomendasi Laptop Spek Tinggi Murah Terbaik 2020

Fahmi Fefriandi

Fahmi Fefriandi

Laptop dengan spek tinggi tentu menjadi keinginan banyak orang apalagi dengan harga terjangkau. Kali ini Teknodaim akan merekomendasikan 10 laptop spek tinggi harga murah terbaik yang layak untuk kamu pertimbangkan. Produk yang akan kami bahas tentu dilengkapi oleh fitur serta teknologi terbaru dan memiliki spesifikasi yang cukup mumpuni. Produk di bawah ini juga berasal dari […]

Laptop Spek Tinggi Murah Terbaik 2020

Laptop Spek Tinggi Murah Terbaik 2020

Laptop dengan spek tinggi tentu menjadi keinginan banyak orang apalagi dengan harga terjangkau. Kali ini Teknodaim akan merekomendasikan 10 laptop spek tinggi harga murah terbaik yang layak untuk kamu pertimbangkan.

Produk yang akan kami bahas tentu dilengkapi oleh fitur serta teknologi terbaru dan memiliki spesifikasi yang cukup mumpuni. Produk di bawah ini juga berasal dari berbagai produsen terbaik yang membuat kamu tidak perlu ragu lagi untuk memilih produk di bawah ini.

10 Rekomendasi Laptop Spek Tinggi Murah Terbaik 2020
Laptop Spek Tinggi Murah Terbaik 2020

Laptop spek tinggi murah berikut juga telah kami pertimbangkan dari sekian banyak produk laptop yang beredar di pasaran. Bacalah hingga tuntas agar kamu dapat menemukan produk yang sesuai dengan kebutuhan kamu. Selamat membaca!

10 Laptop Spek Tinggi Murah Terbaik 2020

Nah, ini dia 10 laptop dengan spek tinggi dan dibanderol dengan harga murah yang dapat kamu pertimbangkan. Semua produk menawarkan berbagai kelebihan, terutama harganya yang murah namun memiliki spesifikasi tinggi.

BACA JUGA

BACA JUGA:  9 Rekomendasi Laptop 3 Jutaan Terbaik Untuk Sehari-Hari

1. ASUS X454YA A8

10 Rekomendasi Laptop Spek Tinggi Murah Terbaik 2020
Asus X454 Ya A8

Rekomendasi laptop spek tinggi harga murah terbaik yang pertama yaitu ASUS X454YA A8 yang menggunakan prosesor AMD A8 berkonfigurasi empat inti yang cukup gahar pada dapur pacu nya.

Laptop ini juga menggunakan kartu grafis AMD Radeon R5 dengan RAM 4GB DDR3 serta penyimpanan internal HDD berkapasitas 500 GB. Buat kamu yang tertarik dengan laptop rekomendasi pertama ini, berikut spesifikasi lengkapnya.

Spesifikasi

TipeTipe LaptopNotebook
Spesifikasi DasarCPUAMD
Model ProsesorAMD A8
Kecepatan Prosesor1.5 GHz
CPU Cache1M
ChipsetAMD
Model GPUAMD Radeon R5
Memori & PenyimpananRAM4GB
Tipe MemoriDDR3
Kecepatan Memori1600MHz
Tipe PenyimpananHDD
HDD500GB
Drive Optikal8 x DVD Super Multi-Dual
LayarUkuran Layar14 inches
Resolusi1366 x 768 piksel
Tipe PanelTFT LCD dengan LED backlight
NetworkWiFiyes
KonektifitasKonektifitasHDMI , USB2.0 , USB3.0 , Bluetooth , Card Reader , Camera
SoftwareOSDOS
BateraiBaterai2 Cell 37Whrs
UkuranDimensi34.8 x 24.28 x 2.72 cm

2. Acer Aspire One 14 Z1402

10 Rekomendasi Laptop Spek Tinggi Murah Terbaik 2020
Acer Aspire One 14 Z1402

Rekomendasi laptop spek tinggi harga murah terbaik lainnya yaitu Acer Aspire One 14 Z1402. Laptop ini hadir membawa spesifikasi Core i3 5005U dengan RAM 4GB dan GPU Intel Graphics sehingga sangat cocok buat kamu para pelajar maupun mahasiswa.

Dengan layar seluas 14 inch serta ruang penyimpanan berupa HDD berkapasitas 500 GB tentu dapat menyimpan banyak data kamu. Laptop ini juga telah menggunakan baterai 4 cell lithium polymer. Berikut spesifikasi lengkap laptop ini.

BACA JUGA:  10 Rekomendasi Laptop Asus Terbaik Tahun 2020

Spesifikasi

TipeTipe LaptopNotebook
Spesifikasi DasarCPUCore i3
Model Prosesor5005U
Kecepatan Prosesor1.4 GHz Dual Core
Model GPUIntel HD Graphics
Memori & PenyimpananRAM4GB
Tipe MemoriDDR3L SDRAM
Tipe PenyimpananHDD
HDD500GB
Drive OptikalDVD-Writer
LayarUkuran Layar14 inches
Resolusi1366 x 768
Tipe PanelActive Matrix TFT Colour LCD
CineCrystal
NetworkEthernetGigabit Ethernet
WiFiIEEE 802.11b/g/n
KonektifitasKonektifitasHDMI , USB2.0 , USB3.0 , Bluetooth , Card Reader , Camera , Microphone
SoftwareOSWindows 10 , Linux , DOS
OS VerWindows 10 Home
BateraiBaterai4 cell lithium polymer
UkuranDimensi342 x 29.2 x 240 mm
Berat1.77 kg

3. ASUS X441MA-GA011T / GA012T / GA013T / GA014T

10 Rekomendasi Laptop Spek Tinggi Murah Terbaik 2020
Asus X441ma Ga011t Ga012t Ga013t Ga014t

Rekomendasi lainnya yaitu Asus X441MA-GA011T/ GA012T/ GA013T/ GA014T yang cukup profesional yang merupakan laptop spek tinggi harga murah yang hadir dengan desain colourful, yang sangat cocok untuk kamu yang memiliki mobilitas tinggi.

Laptop ini dilengkapi dengan kapasitas ROM hingga 1 TB SATA HDD dengan kecepatan transfer data 5400 rpm. Cukup luas untuk menyimpan banyak data kamu tentunya. Berikut spesifikasi lengkapnya.

Spesifikasi

TipeTipe LaptopNotebook
Spesifikasi DasarCPUCeleron Dual Core , Pentium Quad Core
Model ProsesorIntel Pentium Silver N5000
Intel Celeron N4000
Kecepatan ProsesorPentium Silver N5000: 1.1 GHz / Celeron N4000: 1.1 GHz
CPU CachePentium Silver N5000: 4MB
Celeron N4000: 4MB
Kecepatan TurboboostPentium Silver N5000: 2.7 GHz / Celeron N4000: 2.6 GHz
Memori & PenyimpananRAM4GB
Tipe PenyimpananHDD
HDD500GB , 1TB
Kecepatan Rotasi5400 rpm
Drive OptikalSuper-Multi DVD
LayarUkuran Layar14 inci
ResolusiHD 1366 x 768
Tipe PanelLED backlit, 60Hz Glare Panel with 45% NTSC
NetworkEthernet1 x RJ45
WiFiIntegrated 802.11ac
KonektifitasKonektifitasHDMI , USB2.0 , USB3.0 , Bluetooth , Card Reader , Camera , USB Type-C , USB3.1
SoftwareOSWindows 10
OS VerWindows 10 Home
Windows 10 Pro
BateraiBaterai3 Cells 36 Whrs
UkuranDimensi34.8 x 24.2 x 2.76 cm (WxDxH)
Berat1.75 kg with battery

4. DELL Inspiron 14-3462

10 Rekomendasi Laptop Spek Tinggi Murah Terbaik 2020
Dell Inspiron 14 3462

Inspiron 3462 merupakan laptop spek tinggi murah terbaik yang menggunakan prosesor Celeron N3350 dibantu RAM 4Gb dan dilengkapi oleh HDD internal berkapasitas 500 GB. Kamu juga dapat melakukan upgrade RAM hingga 8Gb karena tersedia satu slot di motherboard.

BACA JUGA:  Tablet Lenovo Legion Y700 Baru Hadir dengan Konektor USB-C Ganda

Laptop ini juga menghadirkan display LED-backlight 14 inci HD dengan lapisan anti-glare yang efektif mengurangi refleksi sinar matahari. Berikut spesifikasi lengkapnya.

Spesifikasi

TipeTipe LaptopNotebook
Spesifikasi DasarCPUCeleron Dual Core , Pentium Quad Core
Model ProsesorCeleron N3350
Pentium N4200
CPU Cache2M(Celeron N3350)
2M(Pentium N4200)
Kecepatan Turboboost2.5 GHz(Pentium N4200)
Model GPUIntel HD Graphics 500(Celeron),
Intel HD Graphics 505(Pentium)
Memori & PenyimpananRAM2GB , 4GB , 8GB
Tipe MemoriDDR3L
Kecepatan Memori1600MHz
Memori Tambahanup to 8GB
Tipe PenyimpananHDD
HDD500GB , 1TB
Kecepatan Rotasi5400 rpm
Drive OptikalDVD-RW
LayarUkuran Layar14 inci
ResolusiHD 1366×768 piksel
Tipe PanelIPS Truelife LED-Backlit
NetworkWiFi802.11bgn + Bluetooth 4.0,
802.11ac + Bluetooth 4.1
KonektifitasKonektifitasHDMI , USB2.0 , USB3.0 , Bluetooth , Card Reader , Camera , Speakers , Microphone
SoftwareOSWindows 10 , Ubuntu
OS VerWindows 10 Home
Ubuntu (subject to regional availability)
BateraiBaterai40 WHr, 4-Cell Battery (removable)
UkuranDimensiHxWxD : 23,35 x 345 x 243mm(0,92×13,58×9,57inci)
BeratLebih dari 1,8 kg /3,97lb dengan HD non-touch & DVD

5. Lenovo Yoga 310 – Intel N3350 11.6″

10 Rekomendasi Laptop Spek Tinggi Murah Terbaik 2020
Lenovo Yoga 310 – Intel N3350 11.6″

Laptop spek tinggi harga murah terbaik lainnya yaitu Lenovo seri Yoga 310 yang layarnya bisa diputar sampai 360 derajat serta speknya yang sangat gahar. Laptop harga 4 jutaan ini juga dilengkapi storage 1 TB.

Disokongi oleh RAM 4 GB dan OS Windows 10 Home 64bit, laptop ini juga memiliki bobot ringan hanya 1,4 kg dengan ukuran layar 11,6 inci yang gampang kamu bawa kemana-mana.

Spesifikasi

TipeTipe LaptopNotebook
Spesifikasi DasarCPUCeleron Dual Core , Pentium Quad Core
Model ProsesorIntel Pentium Processor N4200
Intel Celeron Processor N3350
CPU Cache2M
Kecepatan Turboboost2.5GHz
Model GPUIntel HD Graphics 505
Intel HD Graphics 500
Memori & PenyimpananRAM4GB
Tipe MemoriDDR3L
Kecepatan Memori1600MHz
Tipe PenyimpananHDD
HDD1TB
Kecepatan Rotasi5400 rpm
LayarUkuran Layar11.6 inches
Resolusi1366 x 76 pixels
Tipe PanelTN AG Touch (Slim)
AntiGlare Multitouch
NetworkEthernetGigabit Ethernet7
RJ45 Gigabit LAN
WiFiWiFi 802.11 a/c
KonektifitasKonektifitasHDMI , USB2.0 , USB3.0 , Bluetooth , Card Reader , Camera , Speakers
SoftwareOSWindows 10
OS VerWindows 10 Home
BateraiBateraiUp to 6 hours with standard battery
UkuranDimensi295 x 205 x 20.9 mm
BeratStarting at 1.35 kg (2.97 lbs)

6. Lenovo Ideapad G40-45-8BID

10 Rekomendasi Laptop Spek Tinggi Murah Terbaik 2020
Lenovo Ideapad G40 45 8bid

Rekomendasi laptop spek tinggi murah terbaik lainnya yaitu Lenovo Ideapad G40-45-8BID yang dibanderol seharga di bawah 5 jutaan. Pada dapur pacunya, laptop ini ditenagai oleh prosesor AMD A8-6410 dan Dual GPU AMD Radeon R5 Series yang juga hemat daya.

Laptop terbaik yang memiliki layar seluas 14 inch beresolusi HD, HDD berkapasitas 500GB, serta 4-cell Battery yang sanggup bertahan selama 6 jam lamanya dalam pemakaian aktif ini cukup layak untuk kamu pertimbangkan.

Spesifikasi

TipeTipe LaptopNotebook
Spesifikasi DasarCPUAMD
Model ProsesorA8-6410
Kecepatan Prosesor1.8 GHz
CPU CacheCache 3MB
Model GPUAMD Radeon R5 Graphics
Memori & PenyimpananRAM2GB , 4GB
Tipe MemoriDDR3
Tipe PenyimpananHDD
HDD500GB
Drive OptikalSuper-Multi DVD
LayarUkuran Layar14 inches
Resolusi1366 x 768
Tipe PanelTN GL (FLAT)
NetworkEthernet10/100 Mbps
WiFi802.11b/g/n
KonektifitasKonektifitasHDMI , USB2.0 , USB3.0 , Card Reader , Microphone
SoftwareOSWindows 10 , Windows 8 , DOS
OS VerDOS
BateraiBaterai4-cell Li-Ion
UkuranDimensi349 x 245 x 24.8 mm
Berat2.2 kg

7. Lenovo IdeaPad 100-15IBD

10 Rekomendasi Laptop Spek Tinggi Murah Terbaik 2020
Lenovo Ideapad 100 15ibd

Laptop murah dengan spek yang tinggi terbaik selanjutnya yaitu Lenovo IdeaPad 100-15IBD yang dilengkapi oleh RAM yang cukup besar mulai dari 4GB. Laptop terbaik dari Lenovo ini memiliki berat sekitar 1,7 kg saja yang mudah dibawa kemana saja.

Pada dapur pacunya, laptop ini ditenagai oleh prosesor CPU Intel Quad-Core Bay Trail M N3540 serta GPU bawaan dari Intel berupa Intel Graphics Card. Dengan baterai 2 Cell dengan lama 4 jam non stop. Berikut spesifikasi lengkapnya.

Spesifikasi

TipeTipe LaptopNotebook
Spesifikasi DasarCPUIntel Quad-Core
Model ProsesorBay Trail M N3540
Model GPUIntegrated Intel Graphics
Memori & PenyimpananRAM4GB
Tipe MemoriDDR3L
Tipe PenyimpananHDD
HDD500GB
LayarUkuran Layar15.6 incheses
Resolusi1366×768
NetworkWiFi802.11b/g/n
KonektifitasKonektifitasHDMI , USB2.0 , USB3.0 , Bluetooth , Card Reader , Camera
SoftwareOSWindows 8
OS VerWindows 8.1
BateraiBateraiUp to 3 hours with 24 WHr battery
UkuranDimensi14.88 x 0.89 x 10.43 inches
Berat1,7 kg

8. Asus P2420SA-WO0077P – Celeron N3150 14″

10 Rekomendasi Laptop Spek Tinggi Murah Terbaik 2020
Asus P2420sa Wo0077p – Celeron N3150 14″

Rekomendasi laptop spek tinggi murah terbaik lainnya yaitu Asus P2420SA-WO0077P yang hadir dengan fitur anti-glare pada layarnya. Laptop ini dilengkapi dengan prosesor tipe quad core, kapasitas storage 500 GB dan RAM 4 GB ini tentu memiliki kinerja yang cukup mumpuni.

Laptop yang memiliki layar berukuran 14 inch ini juga telah dilengkapi dengan OS Windows 8. Laptop ini juga terdapat DVD drive dan baterai laptop ini juga dapat kamu ganti.

Spesifikasi

TipeTipe LaptopNotebook
Spesifikasi DasarCPUCeleron Dual Core , Pentium Quad Core
Model ProsesorPentium N3700
Celeron N3050
ChipsetIntegrated Intel CPU
Model GPUIntegrated Intel HD Graphics
Memori & PenyimpananTipe MemoriDDR3L SDRAM
Kecepatan Memori1600MHz
Memori Tambahanup to 2 GB SDRAM
Slot Memori1 x DIMM socket slot
Tipe PenyimpananHDD
HDD500GB
Format HDD2.5 inches
Kecepatan Rotasi5400 rpm , 7200 rpm
Drive OptikalSuper-Multi DVD (Optional)
LayarUkuran Layar14 inches
Resolusi1366 x 768
Tipe PanelAnti-glare
NetworkEthernet10/100/1000/Gigabits Base T
WiFiTerintegrasi 802.11 b/g/n atau 802.11 a/b/g/n/ac
KonektifitasKonektifitasHDMI , USB2.0 , USB3.0 , Bluetooth , Card Reader , Memory Stick , Camera , Speakers , Microphone
SoftwareOSWindows 10 , Windows 8
OS VerWindows 10 Pro
Windows 8.1
BateraiBaterai4Cells 37 Whrs
6Cells 56 Whrs
9Cells 87 Whrs
UkuranDimensi340 x 241 x 23.3 ~26.3 mm (WxDxH)
Berat1.95 kg (dengan baterai 6 cell)

9. HP 14-AM016TU – Celeron N3710 14″

10 Rekomendasi Laptop Spek Tinggi Murah Terbaik 2020
Hp 14 Am016tu – Celeron N3710 14″

Rekomendasi lainnya yaitu HP 14-AM016TU – Celeron N3710 14″ yang telah dilengkapi dengan DVD drive dan sudah terpasang OS Windows 10. Laptop seharga 4 jutaan ini juga dilengkapi storage yang berkapasitas 500 GB dan RAM-nya 4 GB. Laptop ini juga menawarkan layar seluas 14 inci yang sangat dapat untuk kamu pertimbangkan.

Spesifikasi

BrandHP
Detail OSWindows 10
Display14 Inch
ProsessorIntel
Detail ProsessorIntel Pentium N3710 (1.6 GHz, up to 2.56 GHz, 2 MB cache, 4 cores)
Memory4 GB RAM
Tipe GrafisIntel HD Graphics
Resolusi Layar1360 x 768
Tipe Layar
TouchscreenTidak
Audioyes
HDD500 GB HDD
Optical Drive TypeDVD+RW
Networkingyes
Kecepatan Jaringan
WirelessAda
Wireless Protocol Type
Bluetoothyes
Interfaceyes
Konsumsi Daya
Baterai
Dimensi Produk25x15x10cm

10. HP Convert X360 11-AB035TU – Celeron N3060 11.6″

10 Rekomendasi Laptop Spek Tinggi Murah Terbaik 2020
Hp Convert X360 11 Ab035tu – Celeron N3060 11.6″

Rekomendasi selanjutnya yaitu HP Convert X360 11-AB035TU – Celeron N3060 11.6″ yang memiliki ukuran layar mini yaitu 11,6 inci. Laptop spek tinggi murah terbaik ini disokongi oleh RAM 4 GB, storage 500 GB, dan OS Windows 10.

Layar laptop ini juga dapat diputar hingga 360 derajat, sehingga kamu dapat menggunakannya dengan empat mode penggunaan, yaitu stand mode, tent mode, laptop mode, dan tablet mode secara touchscreen. Keren kan? Berikut spesifikasi lengkapnya.

Spesifikasi

TipeTipe LaptopNotebook
Spesifikasi DasarCPUCeleron Dual Core
Model ProsesorCeleron N3060
Kecepatan Prosesor1.6 GHz
CPU Cache2 MB cache
Kecepatan Turboboost2.48 GHz
Model GPUIntegrated Intel HD Graphics 400
Memori & PenyimpananRAM4GB
Tipe MemoriDDR3L SDRAM
Kecepatan Memori1600MHz
Slot Memorimulti-format SD media card reader
Tipe PenyimpananHDD
HDD500GB
Kecepatan Rotasi5400 rpm
LayarUkuran Layar11.6 inches
Resolusi1366 x 768
Tipe PanelSVA anti-glare WLED-backlit touch screen
NetworkWiFiIntel 802.11ac (1×1) Wi-Fi and Bluetooth 4.2 Combo (Miracast compatible)
KonektifitasKonektifitasHDMI , USB2.0 , Bluetooth , Card Reader , Camera , Speakers , Microphone , USB3.1
SoftwareOSWindows 10
OS VerWindows 10 Home 64
Software TerintegrasiBuy Office
BateraiBaterai3-cell, 41 Wh Li-ion
UkuranDimensi30.6 x 20.8 x 1.98 cm
Berat1.45 kg

Kesimpulan

Nah, itulah 10 produk laptop spek tinggi murah terbaik yang sangat Teknodaim rekomendasikan buat kamu yang memiliki budget yang terbatas. Pilihlah produk terbaik di atas sesuai dengan kebutuhan kamu. Terimakasih telah membaca daftar rekomendasi dari kami, semoga bermanfaat bagi kamu dan selamat berbelanja!

LaptopLaptop Spek Tinggi MurahLaptop TerbaikRekomendasi LaptopRekomendasi Laptop Spek Tinggi

Related Posts