4 Cara Mudah Untuk Mengetahui Spesifikasi Komputer dan Laptop Secara Detail

Muhammad Solihin

Muhammad Solihin

Cara Mengetahui Spesifikasi Komputer – Perangkat digital seperti laptop, komputer atau PC adalah alat banyak digunakan dan dibutuhkan saat ini. Maka dari itu harus paham cara cengetahui Prosesor PC dan cara cek Spesifikasi PC. Komputer dan laptop biasanya digunakan untuk melakukan beragam kegiatan, mulai dari aktivitas kantoran sampai digunakan untuk bermain game. Setiap aktivitas digital, […]

Cara melihat spesifikasi komputer by teknodaim

Cara melihat spesifikasi komputer by teknodaim BACA JUGA:  Segera Rilis di Indonesia, Spek Reno 4 Beda dengan di China!

Cara Mengetahui Spesifikasi Komputer – Perangkat digital seperti laptop, komputer atau PC adalah alat banyak digunakan dan dibutuhkan saat ini. Maka dari itu harus paham cara cengetahui Prosesor PC dan cara cek Spesifikasi PC.

Komputer dan laptop biasanya digunakan untuk melakukan beragam kegiatan, mulai dari aktivitas kantoran sampai digunakan untuk bermain game. Setiap aktivitas digital, sudah memiliki porsi masing-masing yang harus sesuai.

Cara Melihat Detail Spesifikasi Komputer

Setiap aktivitas, Software, dan bahkan Game memiliki spesifikasinya masing-masing. Jika belum menyentuh Minimun Requirement nya saja, maka akan terjadi masalah. Jadi kamu wajib tahu dulu spesifikasi sebelum membeli PC atau laptop.

BACA JUGA:  Prosesor Intel Core S-Series Terobos Kecepatan 5.3 GHz!

Untuk menjalankan sebuah software atau game, kalian harus paham dengan kemampuan masing-masing Hardware mulai dari HDD, RAM, VGA Card dan bahkan yang paling utama yaitu Prosesor. Karena hardware tersebut sangat Vital.



Cek Spesifikasi RAM, CPU, GPU, Prosesor dan VGA Card

4 Cara Mudah Untuk Mengetahui Spesifikasi Komputer dan Laptop Secara Detail
Gambar: Asus ROG

Metode-metode berikut dapat dilakukan untuk pengguna Sistem Operasi Windows, terutama Windows XP, Windows 7, Windows 8 dan bahkan yang terbaru Windows 10. Jika ada sedikit perbedaan, itu pada Windows lama.


1. Via Windows System:

  • Buka Windows Explorer.
  • Atau dengan melakukan klik kanan pada My Computer / This PC.
  • Kemudian pilih Properties.
  • Spesifikasi utama akan tampak, terutama Prosesor yang digunakan.

2. Via DXdiag

  • Tekan tombol Windows + R bersamaan pada keyboard.
  • Ketik dxdiag pada kolom yang akan tampil.
  • Tekan enter dan pilih OK saat ada laman pop-up muncul.
  • Spesifikasi lengkap mengenai VGA Card, Prosesor, RAM, serta mengetahui apakah perangkat yang digunakan saat ini adalah OS 64 bit atau 32 bit.
BACA JUGA:  7 Cara Mengatasi Windows 10 Automatic Repair, 100% Work!

Cara Mengetahui Prosesor PC


3. Via CPU Z

CPU Z adalah Software khusus yang dirancang untuk menganalisa dan menampilkan hardware apa yang digunakan pada suatu perangkat.

  • Unduh CPU Z Disini.
  • Kemudian buka software tersebut.
  • Dan detail hardware akan terlihat.
  • Dengan CPU Z, kamu bisa mengetahui GPU, CPU, Prosesor, Kapasitas RAM serta Motherboard apa yang digunakan.

4. Via Speccy

Jika ketiga cara tadi tidak dapat kamu lakukan dengan sebuah alasan, satu lagi Alternatif cara mengetahui spesifikasi komputer yaitu menggunakan Speccy. Software gratis ini dapat digunakan sebagai cara cek spesifikasi PC lengkap.

  • Unduh Speccy Disini.
  • Setelah selesai melakukan Instalasi, buka software dan detail spesifikasi akan tampak.
  • Geser tab untuk melihat detail VGA Card yang digunakan.

Cara Melihat Spesifikasi Komputer


Itulah tadi cara mengetahui prosesor PC atau laptop yang dapat dilakukan dengan mudah saja. Semoga tips atau keempat cara tadi bermanfaat untuk kalian. Untuk kalian yang mau rakit PC 5 Jutaan, Ini Resepnya. Semoga bermanfaat, terima kasih.

BACA JUGA:  5 Software Editor Video Ringan Terbaik Untuk Konten Kreator Pemula, Mulai Jadi Youtuber!

Referensi: Mas Tekno

Hardware KomputerIndonesiaPCPC GamingProcessorRAMSpesifikasiSpesifikasi PCVGAWindows 10

Related Posts