Cara Mengatasi Layar Retak Pada HP, Solutif dan Efektif!

Suhartanti Siswanto

Suhartanti Siswanto

Penulis punya cara mengatasi layar HP retak pada smartphone. Penasaran? Yuk, simak informasinya!

Cara Mengatasi Layar Hp Retak (techno.okezone.com)

Cara Mengatasi Layar Hp Retak (techno.okezone.com)

Jika pengguna tidak menggunakan pelindung case pada smartphone kamu, maka kemungkinan besar layar akan tergores atau retak. Namun, tentang saja, karena penulis punya cara mengatasi layar HP retak pada smartphone.

Untuk menghemat biaya perbaikan, kamu sebagai pengguna memiliki kemampuan untuk memperbaiki layar ponsel yang retak seorang diri.

Cara Mengatasi Layar Retak Pada HP, Solutif dan Efektif!
Cara mengatasi layar HP retak (eraspace.com)

Tidak masalah seberapa berhati-hati kamu dalam menggunakan ponsel, kamu masih bisa secara tidak sengaja merusak layar HP dengan berbagai tindakan.

BACA JUGA:

Berikut Cara Mengatasi Layar HP Retak

Ada beberapa cara mengatasi layar HP retak pada smartphone, tergantung pada seberapa parah kerusakannya. Berikut cara di bawah ini cara memperbaiki layar retak pada semartphone!

BACA JUGA:  Cara Mengetahui Tipe HP Samsung dengan Mudah dan Cepat

Menggunakan Selotip Pada Layar

Cara memperbaiki layar HP retak yang pertama yaitu ambil sepotong selotip kecil dan tempelkan di atas retakan. Jika ada kerusakan di sepanjang tepi ponsel, gunakan pisau X-Acto untuk memotong selotip.

Menggunakan Lem Super

Cara mengatasi layar HP retak yang kedua yaitu menggunakan lem super. Lem ini juga dikenal sebagai lem cyanoacrylate, bisa kamu gunakan untuk menutup retakan kecil. Pastikan menggunakan sedikit lem sebanyak mungkin, dan jangan lupa membersihkan sisa perekat dengan hati-hati menggunakan kapas atau kain.

Melakukan penggantian layar

Cara memperbaiki layar HP retak yang ketiga yaitu apabila touchscreen masih beroperasi, pengguna memiliki kemampuan untuk mengganti kacanya sendiri. Alat yang kamu butuhkan akan bervariasi tergantung pada tipe ponsel.

BACA JUGA:

BACA JUGA:  Perbandingan Samsung Z Flip 4 dan 3, Mending Pilih Mana?

Klaim Garansi

Cara memperbaiki layar HP retak yang keempat yaitu apabila ponsel masih dalam masa garansi, produsen resmi memiliki kewajiban untuk mengganti perangkat secara gratis. Namun, jika masa garansi sudah berakhir, pabrikan mungkin akan memperbaikinya dengan biaya tertentu.

Meskipun demikian, kerusakan yang terjadi secara tidak sengaja, tidak termasuk dalam garansi pabrik. Namun, pengguna dapat membeli garansi tambahan yang mencakup kerusakan tersebut.

Ganti HP

Cara mengatasi yang kelima yaitu bila keretakan laya pada HP yang kamu miliki parah dan tidak bisa diatasi dengan 4 cara di atas, penulis sarankan untuk mengganti perangkat yang rusak atau beli baru. Selain itu, mengganti perangkat baru juga dapat meningkatkan kemampuan perangkat yang kamu inginkan.

Seperti itulah 5 cara mengatasi layar HP retak yang dapat kamu lakukan untuk memperbaiki layar yang retak pada ponsel.

BACA JUGA:  Realme C35, HP Harga Rp 2 Jutaan dengan Desain Mirip iPhone 13
CaraSmartphoneSolusiTipsTrik

Related Posts