Aplikasi LiveScore merupakan tempat dimana kamu mencari atau melihat berbagai skor pertandingan yang sedang berlangsung. Dengan aplikasi seperti ini kamu juga bisa melihat skor pertandingan yang sudah lama selesai, alias tidak realtime.
Nah, pada artikel ini Teknodaim akan memberikan kamu rekomendasi Aplikasi Live Score ataupun situs LiveScore terbaik untuk kamu gunakan secara gratis. Penasaran apa saja dia? Berikut ulasannya.
5 Aplikasi LiveScore Terbaik 2023

Semua aplikasi Live Score ataupun situs LiveScore terbaik dibawah ini gratis dan bisa kamu gunakan di berbagai perangkat, seperti HP, PC, Laptop dan semacamnya. Tunggu apalagi, yuk dibaca!
1. Google

Seperti yang kita ketahui, Google merupakan mesin pencari atau search engine. Jadi disini kamu bisa mencari apa saja yang kamu mau, salah satunya adalah skor pertandingan sepakbola atau olahraga lainnya. Caranya sangat mudah, cukup ketik pertandingan yang kamu mau dan tambahkan kata “skor” di kolomnya.
2. FlashScore

FlashScore merupakan aplikasi LiveScore terbaik yang bisa kamu gunakan. Karena kecepatan mereka dalam memberitahu skor realtime atau pertandingan yang sedang berlangsung saat ini. Selain itu, skor riwayat skor pertandingan yang sudah berlangsung juga ada di situs LiveScore terbaik ini.
3. LiveScore

Jika menurutmu satu aplikasi LiveScore saja tidak cukup, berarti kamu perlu menggunakan situs LiveScore terbaik yang bernama LiveScore ini. Tidak hanya menyajikan skor pertandingan dari Liga Premier Inggris, Live Score juga memberikan banyak skor dari seluruh penjuru dunia, seperti Liga Italia salah satunya.
4. SofaScore

Walaupun nama aplikasinya cukup aneh, namun aplikasi LiveScore ini memiliki fitur yang dimana kamu bisa melihat berbagai informasi mengenai pertandingan tersebut. Seperti siapa wasitnya dan semacamnya.
5. Goal LiveScore

Jika kamu sedang mencari aplikasi LiveScore paling akurat, Goal LiveScore solusinya. Soalnya aplikasi yang satu ini sangat memberikan informasi rinci mengenai pertandingannya, seperti tembakan, operan, serangan dan semacamnya.
Itulah tadi 5 aplikasi LiveScore dan situs LiveScore terbaik yang perlu kamu coba ditahun 2023 ini. Ingin artikel yang lebih banyak seperti ini? Jangan lupa untuk mengatakannya lewat kolom komentar ya!