Teknodaim

    LG Luncurkan Ponsel Layar Gulung di 2021

    LG kini mengambil langkah berbeda dari kebanyakan vendor lain yang berupaya membuat ponsel layar lipat, LG luncurkan ponsel layar gulung di 2021. Ponsel ini berkode Project B. LG sudah mengajukan paten ponsel ini tahun lalu, rancangan layar ponsel ini akan memanjang ke samping ketika gulungan dibuka. LG tidak memproduksi sendiri Sekarang LG sedang memproduksi prototipe […]

    Lg Luncurkan Ponsel Layar Gulung Di 2021 By Teknodaim

    Lg Luncurkan Ponsel Layar Gulung Di 2021 | teknologi.id

    LG kini mengambil langkah berbeda dari kebanyakan vendor lain yang berupaya membuat ponsel layar lipat, LG luncurkan ponsel layar gulung di 2021.

    Ponsel ini berkode Project B. LG sudah mengajukan paten ponsel ini tahun lalu, rancangan layar ponsel ini akan memanjang ke samping ketika gulungan dibuka.

    LG tidak memproduksi sendiri

    Sekarang LG sedang memproduksi prototipe di pabriknya yang berlokasi di PyeongTaek. Jika ini terealisasi makan perangkat ini akan menjadi layar gulung kedua yang mereka buat.

    Sebelumnya LG pernah meluncurkan televisi layar gulung yaitu LG Signature OLED TV R yang dipamerkan di perhelatan CES 2019. Waktu itu berhasil menarik perhatian pengunjung pameran yang berlokasi di Las Vegas.

    Bagaimana tidak, televesi yang biasa kita lihat sehari-hari seketika menurun dan bersembunyi ke dalam kotak.

    Namun yang menariknya lagi, LG tidak memproduksi sendiri layar OLED fleksibel Proyek B ini. Perusahaan ini malah akan memasok ke perusahaan display dari China, yaitu BOE.

    BACA JUGA:  Velvet, Ponsel 5G Terbaru LG dengan Chipset Gaming

    LG bakal meluncurkan ponsel layar gulung Project B tahun depan. Apakah ponsel ini menarik seperti ponsel layar lipat yang sudah ada di pasaran?


    Sumber: DetikInet

    Related Posts